Whiskerino - Informasi Seputar Dunia Makanan dan Minuman
Whiskerino - Informasi Seputar Dunia Makanan dan Minuman
  • artikel
  • beverage
  • tips
food

Makanan Khas Korea Selatan Yang Enak Banget

Makanan-Khas-Korea-Selatan-Yang-Enak-Banget-1
August 23, 2019 by Harmony No Comments

Jika berbicara Negeri Gingseng maka yang ada dalam benak pikiran anda adalah KPop dan juga drama Koreanya yang sangat sangat bagus dan bisa membuat anda tergila-gila, bahkan bisa membuat anda menjerit nangis. Ya kan, ngaku aja deh. Tetapi di sisi lain selain mempunyai tempat wisata yang bagus-bagus, ternyata ada lho makanan khas Korea Selatan yang enak banget.

Nah jika bicara makanan di negeri ini jelas banyak banget yang sangat enak. Tetapi dari pada anda kebingungan mau makan apa. Tenang, karena dalam kesempatan ini kami akan membagikan beberapa jenis makanan yang enak dan pastinya cocok banget lah untuk kanong anda. Penasaran kan apa saja? Dari pada anda penasaran, cus anda mending simak aja langsung dibawah ini ya.

Ulasan Makanan Khas Korea Selatan

Jajangmyeon

Makanan-Khas-Korea-Selatan-Yang-Enak-Banget-1

Makanan khas Korea Selatan yang pertama adalah Jajangmyeon. Dari namanya saja sudah unik palagi makanannya. Ya, jika anda liburan ke Korea maka jangan lupa untuk mencicipi makanan yang satu ini ya. Karena in merupakan mie yang mana disajikan dengan saus Chunjang. Nah di dalamnya itu biasanya berupa daging yang di potong-potong dadu dan juga di lengkapi dengan aneka sayuran. Makanan ini dulunya terkenal banget lho, tapi sayangnya resturant pertamanya kini sudah menjadi sebuah museum.

Kimbap

Makanan-Khas-Korea-Selatan-Yang-Enak-Banget-1

Kedua makanan khas Korea Selatan yang perlu anda coba adalah Kimpbap. Jika diperhatikan makanan ini mirip banget dengan sushi. Tapi bedanya Kimbap itu terbuat dari nasi, daging dan juga sayuran. Dimana nasi putih dibaluri dengan garam dan juga minyak wijen. Menariknya isiannya pun beragam lho mulai dari daging, ikan, telur, keju, acar dan lain sebagainya. Biasanya nih di Korea makanan ini dijadikan sebagai bekal piknik atau sangat cocok untuk bekal untuk segala aktivitas di luar ruangan. Menariknya makanan ini harganya terjangkau ko, dijamin deh kantung anda ngak bakalan jebol.

Dak Galbi

Makanan-Khas-Korea-Selatan-Yang-Enak-Banget-1

Jika yang pertama adalah bahan makannya terbuat dari mie dan kedua adalah terbuat dari aneka jenis makanan. Nah yang ketiga ini adalah makanan berbahan daging. Ya, kalau di Indonesia daging rendang. Bisa dibilang makanan ini populer juga lho di Korea. Tapi bedanya daging yang dugunakan adalah ayam. Nah biasanya isiannya itu dicampur dengan saus gochujang, kol dan juga daun bawang. Nah perlu anda ketahui bahwa makanan ini cocok banget ketika di makan saat ramai-ramai. Uniknya Dak Halbi ini ketika di hidangkan taruhnya di tengah-tengah. Jadi setiap orang bisa menyantapnya bersama. Buat anda yang tidak suka dengan ayam, mungkin ketika mencobanya pasti bakalan suka banget deh. Karena makanan ini dijamin hala banget.

Kimchi – Makanan Khas Korea Selatan

Makanan-Khas-Korea-Selatan-Yang-Enak-Banget-1

Dan yang terakhir adalah Kimchi buat orang Indonesia makanan ini populer banget lho. Ya, ini merupakan sebuah makanan tradsional asal Korea yang mana terbuat dari sawi putih dan lobak. Kalau di Indonesia ini asinan. Namun bedanya makanan ini di fermentasi dan diberikan bumbu yang sagat pedas. Perlu anda ketahui bahwa dulunya bahas ini adalah Chim Chae yang artinya sayuran yang direndam dan seiring dengan perkembangan zaman. Maka makanan ini mempunyai nama populernya adalah Kimchi yang mana kini diminati oleh banyak orang.

Jadi itulah sejumlah makanan asal Korea Selatan yang sangat enak banget. Semoga dengan apa yang dibagikan ini dapat bermanfaat banget, terutama ketika anda ingin liburan ke Korea.

Share:
Reading time: 2 min

Recent Posts

  • 9 Formula Cara Jitu Arahan Trik Menang Mesin Slot Gacor
  • Makanan Khas Sumatera Utara Yang Unik
  • Minuman Khas Amerika Latin Paling Enak
  • Jajanan Khas Sumatera Barat Yang Super Enak
  • Makanan Khas Sumatera Barat Yang Bikin Goyang Lidah

Popular Posts

9 Formula Cara Jitu Arahan Trik Menang Mesin Slot Gacor

December 15, 2022
Anti Mainstream! Ini Dia 5 Minuman Unik Dari Asia Tenggara

Anti Mainstream! Ini Dia 5 Minuman Unik Dari Asia Tenggara

November 27, 2018
10 Bir Yang Paling Sering Diminum di Dunia, Pecinta Bir Wajib Tau!

10 Bir Yang Paling Sering Diminum di Dunia, Pecinta Bir Wajib Tau!

December 5, 2018

Archives

  • December 2022
  • September 2019
  • August 2019
  • July 2019
  • December 2018
  • November 2018

Categories

  • artikel
  • beverage
  • food
  • resep
  • tips
  • Uncategorized

Our Partnership :

joker123

sbobet

baccarat online

pg slot

joker123

slot online

slot habanero

tangkasnet

idn poker

mahjong ways 2

sbobet

judi online

pragmatic play

rolet online

slot server thailand

© 2017 copyright PREMIUMCODING // All rights reserved
Lavander was made with love by Premiumcoding